TNI AD

Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Gabungan Kostrad Tinjau Fasilitas Sekolah dan Hanpangan Persit Yonarmed 6 Kostrad

JAKARTA, KLIK7TV.CO.ID – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Gabungan Kostrad, Ibu M. Eka Saleh Mustafa beserta pengurus melaksanakan peninjauan Fasilitas Sekolah TK, SD, SMP dan Lorong Wisata Yonarmed 6 Kostrad. Kamis (22/02/2024)

Kegiatan diawali dengan peninjauan fasilitas TK Kartika IX-46, SD Kartika IX-2 dan SMP Kartika IX-1, kegiatan tersebut mendapatkan respon positif yang ditandai dengan antusiasme para siswa-siswi serta para guru selama kegiatan berlangsung.

Kegiatan tersebut diakhiri dengan peninjauan Lorong Wisata serta Foto bersama. @Red

Related Posts