Bakamla RI Gelar Operasi Udara Maritim dengan Target Kapal Perilaku Anomali
BITUNG,KLIK7TV.CO.ID – Dalam gelar Patroli Bersama Tahun 2023, unsur Operasi Udara Maritim Bakamla RI juga turut beraksi. Di bawah pimpinan Direktur Operasi Udara Maritim Bakamla RI Laksma Bakamla Ferdinand Roring, patroli udara juga digelar di wilayah perairan Bitung, Sulawesi Utara, Jumat (24/3/2023).
Patroli udara kali ini mengedepankan laporan atas penemuan…